Cara Menghilangkan Virus Yang Aktif Otomatis Saat Komputer Hidup, (Startup)

بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم

Assalamualikum Wr.Wb

Mbakung kali ini akan berbagi sebuah trik melawan Virus, Semua Cracker atau juga bisa disebut Virus Maker pasti ingin membuat virus yang sangat kuat dan pintar, dan salah satu cara yang tidak pernah ketinggalan saat membuat Virus adalah meletakanya  pada Startup korban, pada umumnya virus dapat meletakan dirinya sendiri pada Startup Komputer.

Startup komputer adalah sekumpulan daftar dari program program yang akan aktif otomatis saat komputer hidup, jadi jikaVirus ada di Startup maka Otomatis virus akan aktif juga, dan pastinya para pengguna Komputer tidak ingin hal ini terjadi.

Salah satu cara untuk melumpuhkan Virus adalah dengan MsConfig.

Baiklah Mbakung akan memberikan caranya
  1. Klik "Start", lalu pilih "Run" atau juga bisa dengan menekan tombol Win + R
  2. Lalu ketikan msconfig
  3. Lalu pilih tab Startup
  1. Hilangkan tanda centang pada program program yang  mencurigakan dan pada program yang tidak diinginkan atau tidak penting.
  2. Klik Apply lalu OK
  3. Restart komputer untuk melihat hasilnya

Semoga artikel dari Mbakung kali ini akan bermanfaat.



Artikel Terkait:


0 komentar to "Cara Menghilangkan Virus Yang Aktif Otomatis Saat Komputer Hidup, (Startup)"

Posting Komentar

jika ada pertanyaan atau sesuatu yang ingin dikatakan silahkan komentar

Faizol Akbar. Diberdayakan oleh Blogger.

Google Plus

Followers

Popular Posts

ans!!